Judul: FILSAFAT AGAMA
Penulis : PROF. DR. H M. RASJIDI
Penerbit: BULAN BINTANG, DJAKARTA 1970
Edisi : Soft Cover
Halaman: 200
Kondisi: Lumayan, menggunakan ejaan lama
Cetakan II: 1970
PRICE: IDR 50.000,00 (belum termasuk ongkos kirim)
Buku ini disusun atas dasar hayat yang dirasakan oleh masyarakat Indonesia untukmemberi penerangan kepada kaum terpelajar tentang kedudukan agama dalam kehidupan manusia.
Apalagi sesudah ternyata bahwa buku-buku dalam bahasa arab tentang agama islam tidak dapat memenuhi lapangan yang ditimbulkan oleh adanya pengetahuan yang luas yg di berikan dalam universitas2, serta ideologi2 baru yg timbul sesudah kemerdekaan Indonesia.
Pada dasarnya buku ini adalah kutipan dari pada buku Prof. David Trueblood yang bernama “Philosophy of religion” Akan tetapi buku tersebut ditulis untuk agama Kristen dan dunia Kristen. Oleh sebab itu maka hal2 yg tidak sesuai dengan masyarakat yang bukan Kristen telah ditinggalkan, sehingga buku ini dapat di baca oleh pemuda2 indonesia yg ingin mengetahui kehidupan keagamaan pada umumnya dan dapat pula membuka djalan bagi mereka untuk memperluas pengetahuannja, serta menyelidiki lebih landjut tentang agama yg disukainya.
2 komentar:
blognya seru bisa menyelamatkan buku dari daur ulang. aku mau beli tapi mesti mahal ya...... almarhum soekarno, alm kartini, alm hamka akan berterimakasih padamu bro
ndak mahal sih ibu....standart aja sepertinya. maklum, carinya juga susah, terkadang juga kita harus merogoh kocek yg agak mahal juga demi mendapatkan buku ini. yg terpenting ilmunya ibu, berapapun tidak akan mahal nanti jadinya....thanks atas masukannya ibu.....
Posting Komentar
Jangan lupa menuliskan sedikit komentar ya....? banyak juga boleh..........thanks.....